Beranda Bangka Belitung Lakukan Pertemuan dengan Pak Karto, Tim KKN UBB Desa Labuh dan Air...

Lakukan Pertemuan dengan Pak Karto, Tim KKN UBB Desa Labuh dan Air Pandan Usulkan Program Pembinaan BUMDes

LPM UBB, Labuh – Tim KKN Dusun Labuh dan Dusun Air Pandan adakan pertemuan dengan pengurus BUMDes (Badan Usaha Milik Desa) Desa Labuh Air Pandan pada Selasa (04/08/20).

Salah satu program kerja gabungan Antara KKN Dusun Labuh dan Dusun Air Pandan ialah pembinaan admistrasi untuk BUMDes Desa Labuh Air Pandan.

Berawal dari belum adanya pelaporan keuangan BUMDes karena keterbatasan SDM. Untuk itu dari pihak pemerintah desa memberikan usulan untuk melakukan pembinaan BUMDes untuk pembuatan pelaporan keuangan yang sebelumnya memang ada dalam program kerja kedua tim KKN.

Hal ini sejalan dengan banyaknya mahasiswa Fakultas Ekonomi di dalam tim KKN untuk Dusun Labuh dan Air Pandan.

Dalam kesempatan ini, perangkat BUMDes menyampaikan keluh kesah dan apa yang mereka ingin dibantu serta sampai kepada tim KKN UBB begitu pula sebaliknya.

“Kami harap dengan adanya kegiatan pembinaan nantinya bisa membantu pelaporan BUMDes untuk kedepannya, karena kami sangat membutuhkan dan berterima kasih,” tutur Karto selaku Direktur BUMDes.

(Emilia Safitri/Red LPM UBB)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisment -

Most Popular

Ratusan Mahasiswa Babel Lantangkan Aksi Tolak Perppu Cipta Kerja

Massa aksi yang bertolak dari Titik Nol KM mulai memasuki halaman Kantor DPRD Babel. Foto oleh Dimas Prayoga/Alternatif.

WISUDA KE XXVII, REKTOR UBB : SELALULAH MENJADI PRIBADI YANG OPTIMISTIK

LPM Alternatif — Pangkalpinang, Universitas Bangka Belitung kembali menggelar Rapat Terbuka Senat pada Rabu (15/3). Rapat Terbuka Senat dengan agenda tunggal Wisuda...

Melawan dengan Santai – LPM Alternatif UBB adakan Diskusi dalam Rangka IWD 2023

LPM Alternatif - Pangkal Pinang, Di tengah hiruk-piruk peringatan International Women's Day 2023, Lingkar Diskusi Gender LPM Alternatif turut mengadakan diskusi melawan...

Lika-Liku Jalan Menuju Kampus Aman dari Kekerasan Seksual

Ilustrasi: Esferanza Ratu. Trigger warning: Artikel wawancara ini berbicara tentang kekerasan seksual yang mungkin dapat mengganggu kenyamanan Anda.

Recent Comments