Tim KKN Kace Timur serahkan Plang, Wadah Cuci Tangan, Dan Tempat Sampah Demi Wujudkan Kebersihan Lingkungan Di Sekolah.
LPM UBB, Kace Timur – Tim KKN UBB Desa Kace Timur serahkan plang slogan, tempat cuci tangan dan tempat sampah di beberapa titik lokasi strategis di lingkungan tersebut, pada Rabu…
Kelompok KKN UBB Kacang Pedang Gelar Sosialisasi PHBS
LPM UBB, Kacang Pedang – Guna meningkatkan kesehatan fisik, Selasa (21/07/20) Mahasiswa KKN XV UBB Kacang Pedang bekerja sama dengan Lurah Kacang Pedang gencarkan sosialisasi mengenai pola hidup bersih dan…
GUNA MEMPERMUDAH KOMUNIKASI ANTARPIHAK, KKN UBB BATIN TIKAL 2020 BUAT KARTU IDENTITAS
Pangkalpinang—Lima belas mahasiswa yang tergabung dalam Kelompok KKN UBB Batin Tikal 2020 membuat kartu identitas pada Rabu (29/7/2020). Tidak hanya mahasiswa, Ir. Eddy Jajang Jaya Atmaja, M. M. selaku Dosen…
Pendidikan Serba Daring, Kelompok KKN Desa Bencah Gelar Bimbel Komputer Gratis
LPM UBB, Bencah – Tim KKN UBB Desa Bencah melakukan kegiatan Bimbingan Belajar Komputer secara gratis kepada siswa-siswi Sekolah Dasar yang dilaksanakan di gedung Perpustakaan Desa Bencah, pada Rabu kemarin…
Wujudkan Program Dewi Impersa, Tim KKN UBB Lakukan Audiensi ke Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Bangka
LPM UBB, Desa Beriga – Dalam rangka mewujudkan Desa Wisata Industri Perikanan dan Sustainable, Tim KKN UBB lakukan audiensi ke Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Bangka Tengah, pada Selasa (29/07/20).…
Tim KKN Tematik Bagikan Tong Sampah dan Sabun Cuci Tangan untuk Masyarakat di Kelurahan Gabek 2
LPM UBB, Pangkalpinang –Mahasiswa KKN Tematik Gabek II mengajak masyarakat untuk peduli lingkungan dengan pemberian tong sampah di beberapa titik lokasi. Tak hanya itu, mereka juga memberikan sabun cuci tangan…
Tim KKN UBB Tuatunu Indah Silaturahmi dengan Kelompok Wanita Tani Kelurahan
LPM UBB, Tuatunu – Kuliah Kerja Nyata (KKN) adalah bentuk kegiatan pengabdian kepada masyarakat oleh mahasiswa dengan pendekatan lintas keilmuan dan sektoral pada waktu dan daerah tertentu. Menandai semangat mahasiswa…
Tim KKN UBB Desa Kimak Gelar Acara Sosialisasi Pemanfaatan Sampah
LPM UBB, Merawang – Mahasiswa Universitas Bangka Belitung (UBB) dalam kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Angkatan XV menggelarkan acara sosialisasi pemanfaatan sampah, dengan tema “Peningkatan Nilai Guna Sampah Sebagai Sarana…
KKN UBB, Bantu Kades dalam Pembagian Sembako jelang Idul Adha
LPM UBB, Merawang – Mahasiswa Universitas Bangka Belitung (UBB) kali ini bersama dengan perangkat desa Kimak (25/07/2020) melakukan kegiatan pembagian sembako kepada 500 kepala keluarga. Kegiatan ini merupakan kesekian dalam…
Program Sapa Desa Dukung hobi pemuda Desa Lubuk Besar
LPM UBB, Lubuk Besar – Pelaksanaan Program KKN Desa Lubuk Besar, Dusun Lubuk Laut dengan program berkelanjutan yaitu Sapa Desa, Selasa (28/07/20) di lakukan dengan pendekatan kepada Pemuda dan pemudi…